Senin, 02 Mei 2011

Preview Singel Jepang MBLAQ

MBLAQ saat ini berada Jepang untuk mempromosikan single pertama mereka yang baru dan sekarang kita dapat mendengarkan preview-nya.

Sony Music Jepang akhirnya upload preview dari single yang akan dirilis pada 4 Mei.

Single ini berisi lagu baru, itu merupakan sesuatu yang tidak biasa dilakukan idola korea, karena sebagian besar dari mereka merilis versi Jepang trek Korea mereka.

Ini adalah metode yang unik namun beresiko tapi semua lagu sebenarnya cukup besar walaupun jika kita hanya bisa mendengar preview-nya 30 detik dan PV ‘Your Luv’ mereka.

Lihatlah trek DISINI.

01 Your Luv
02. Into the light
03 Daijoubu
04 Your Luv (less vocal mix)

source: Sony Music Japan
Credit: Gokpop
cre & INDO TRANS: na3ngCut@ASIANFANSCLUB

Tidak ada komentar:

Posting Komentar